Unsur non logam adalah unsur bukan logam atau non metal yang tidak memiliki sifat seperti logam sehingga unsur non logam mempunyai sifat sebagai berikut : rapuh dan mudah patah, sukar dibentuk, kecuali karbon titik didih dan titik leleh rendah, tidak mengkilap, Ada yang reaktif dan ada yang tidak reaktif, bersifat oksidator, tidak dapat menghantarkan listrik kecuali karbon, dapat berwujud gas, cair atau padat pada suhu kamar, oksidanya bersifat asam.
Apa saja contoh non logam?
Unsur-unsur Non Logam dan Lambangnya dibawah ini:
- Boron = B
- Bromin = Br2
- Karbon = C
- Klorin = Cl2
- Iodin =I2
- Hidrogen = H2
- Helium = He
- Flourin = F2
- Sulfur = S
- Neon = Ne
- Silikon = Si
- Nitrogen = N
- Selenium = Se
- Oksigen = O2
- Radon = Rn
- Fosfor = P